Bantulah Share - Tutorial Pashmina Draperry
Step-stepnya:
- Pakai inner ninja dan shawl dengan salah satu sisi lebih panjang.
- Sematkan kedua sisi shawl di bawah dagu dengan peniti atau jarum pentul.
- Bawa ujung shawl yang pendek dan sematkan di atas kepala.
- Bawa tengah bagian shawl yang panjang dan gabungkan dengan bagian yang pendek tadi dan sematkan di atas kepala
- 5. & 6. Bawa ujung bagian shawl yang panjang dan sematkan di atas kepala (Jadi sekarang ada 3 layer yang menumpuk)
- 7. & 8. Bawa ujung lainnya dari bagian shawl yang pendek dan sematkan di atas kepala, kreasikan sehingga membentuk efek drappery.
- Done!
Sumber : muslimahcorner.com